Daftar Nama Majalah, Surat Kabar dan Tabloid
Banyak orang yang suka menulis cerpen atau artikel, tapi tidak tahu alamat media yang sesuai dengan tulisan mereka. Berikut daftar nama lengkap dengan alamat majalah, tabloid, dan surat kabar yang menerima naskah cerpen atau artikel ( diurut berdasarkan abjad ). Sebaiknya, sebelum mengirimkan naskah hubungi dulu redaksi yang bersangkutan atau melihat edisi terbaru dari majalah, suat kabar, tabloid tersebut.A. MAJALAH
1. Alia
Karindra Plaza Blok B – 1 No.6, Jl. Karang TengaH Raya, Lebak Bulus, Jakarta Selatan
Telepon : ( 021 ) 750 5886
Faks : ( 021 ) 750 6004
Email : majalah_alia@yahoo.com
- Majalah dewasa/ keluarga Islami
- Menerima Kiriman cerpen
2. Aneka Yess
Jl.Salemba Tengah No.58, Jakarta Pusat 10440
Telepon : ( 021 ) 230 6188
Email : aneka@indosat.net.id
Web : http://www.anekayaess-online.com
- Menerima Kiriman cerpen remaja. Panjang cerpen maksimal 7 halaman folio, ketik 2 spasi.
3. Bobo
Gedung Gramedia Majalah Lt.4, Jl.Panjang No.8A, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11530
Telepon : ( 021 ) 533 0150/533 0170
Email : bobonet@gramedia-majalah.com
- Majalah anak anak ( usia SD )
- Menerima kiriman majalah cerpen dan dongeng
4. Femina
Jl. H.R Rasuna Said Blok B Kav. 32 – 33, Jakarta Selatan 12910
Telepon : ( 021 ) 525 3816
Email : redaksi@feminagroup.com
Web : http://www.femina-online.com
- Majalah wanita dewasa
- Menerima cerpen, 6 – 8 halaman kuarto, ketik 2 spasi
5. Gadis
Jl. HR Rasuna Said Blok B Kav 32 – 33, Jakarta 12910
Telepon : ( 021 ) 525 3816 / 520 9370
Faks : ( 021 ) 520 9366
Email : info@gadis-online.com
- Menerima cerpen remaja, 6 – 7 halaman folio, ketik 2 spasi
- Rubrik percikan/cerpen mini, 2 halaman folio, 2 spasi
6. Girliezone
Jl. Apel II No.30, Jajar Laweya, Surakarta
Telepon/Faks : ( 021 ) 710 812
Web : http://www.majalah-girliezone.com
- Untuk mengirimkan naskah cerpen dapat langsung di-upload aja di http://www.majalah-girliezone.com
7. Kartini
Jl. Garuda No.80A, Kemayoran, Jakarta Pusat 10620
Telepon : ( 021 ) 4280-1905
Email : redaksi_kartini@yahoo.com
Web : http://www.kartinionline.com
- Majalah wanita
- Menerima kiriman cerpen dan cerber
8. Kawanku
Gedung Gramedia Majalah Lt.3, Jl. Panjang No.8A, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11530
Telepon : ( 021 ) 533 0150
Email : cerpenkawanku@gmail.com
kawanku-mag@gramedia-majalah.com
- Menerima kiriman cerpen remaja, 6 – 8 halaman folio, ketik 2 spasi
9. Orbit
Gedung The Habibie Center, Jl. Kemang Selatan No. 98, Jakarta 12560
- Majalah Iptek anak
- Menerima kiriman cerpen
10. Story
Jl. Raya Kedoya Duri No.36, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11520
( PO BOX 6148 JKB 66 )
Telepon : ( 021 ) 5835 9108/ 5835 9112
Faks : ( 021 ) 5835 9094
Email : story_magazine@yahoo.com
- Majalah cerita remaja
- Menerima kiriman untuk :
- Cerpen = 8 – 10 halaman
- Cerber atau cerbung = 20 – 30 halaman
- Kissing / Kisah Singkat = sekitar 1 – 3 halaman ( khusus untuk penulis yang sedang belajar menulis )
- Novelett = 23 – 25 halaman
- Serial = Harus mengirimkan minimal 5 judul, sekitar 8 – 10 halaman
- Pusi = Khusus untuk murid sekolah
- Cerpen Berbahasa Inggris = sekitar 4 halaman, juga ada edisi untuk mentranslatenya
- Semua cerita harus bertema remaja dengan genre bebas ( horror, science fiction, romantis, komedi )
Kirimkan naskah melalui pos atau email.
11. Ummi
Jl. Mede No. 42A Utan Kayu, Kakarta Timur 13120
Telepon : ( 021v) 819 3242
Email : kru_ummi@yahoo.com
- Majalah dewasa/ keluarga islami
- Menerima kiriman cerpen. 8 folio, 2 spasi
- Menerima tulisan nonfiksi ringan untuk rubric Dunia Wanita dan Nuansa Kehidupan.
B. SURAT KABAR
1. Kompas
Jl. Palmerah Selatan 26 – 28, Jakarta 10270
Telepon : ( 021 ) 530 2200/ 534 7720
Email : kompas@kompas.com
Web : http://www.kompas.com
opini@kompas.com
- Menerima kiriman cerpen dan artikel
2. Media Indonesia
Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A – D Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat
Telepon : ( 021 ) 581 2088
Email : redaksi@mediaindonesia.com
Web : http://www.mediaindonesia.com
- Menerima kiriman cerpen dan artikel
3. Republika
Jl. Warung Buncit Raya No.37, Jakarta Selatan
Telepon : ( 021 ) 780 3747
Email : redaksionline@republika.co.id
Web : http://www.republika.co.id
- Menerima kiriman cerpen dan artikel
4. Seputar Indonesia
Menara Kebon Sirih Lt.22, Jl. Kebon Sirih Raya No. 17 – 19, Jakata 10340
Telepon : ( 021 ) 392 6955
Email : redaksi@seputar-indonesia.com
- Menerima kiriman artikel dan cerpen
C.TABLOID
1. Gaul
Jl.Kedoya Duri Raya No.36, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11520
Telepon : ( 021 )5835 9109
Email : tabloidgaul@yahoo.com
- Menerima kiriman cerpen teenlit. Maksimal 8 halaman folio dan 1,5 spasi
2. Keren Beken
Jl. Salemba Tengah No.58, Jakarta Pusat 10440
Telepon : ( 021 ) 230 6188
Email : aneka@indosat.net.id
Web : http://www.anekayess-online.com
- Menerima kiriman cerpen remaja. Panjang cerpen maksimal 7 halaman folio, 2 spasi
3. Teen
Jl. Guru Mughni No.2, Karet Kuningan, Jakarta Selatan 12940
Telepon : ( 021 ) 527 6325
- Menerima kiriman cerpen teenlit, maksimal 6 halaman
Sewaktu mengirimkan cerpen atau artikel anada jangan lupa mencantumkan identitas diri.
Semoga, bisa membantu ya…………
Salam Sukses
4 May 2010 Posted by Admin SKA | Lintas Informasi | Daftar Nama Majalah, Surat Kabar dan Tabloid | 43 Comments
Prakata
FRIENDSHIP
ISN'T HOW YOU FORGET, BUT HOW YOU FORGIVE
NOT HOW YOU LISTEN, BUT HOW YOU UNDERSTAND
NOT HOW YOU SEE, BUT HOW YOU FEEL
AND NOT HOW YOU LET GO, BUT HOW YOU HOLD ON
Cari Artikel
Ruang Kerja
January 2026 M T W T F S S 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 Categories
- All About Love (97)
- Berita Artis (15)
- Cuap-Cuap (172)
- Elektronik (37)
- Handphone (29)
- Humor (14)
- Komputer (112)
- Lintas Informasi (146)
- New Movie (3)
- Otomotif (5)
- Rekan Media (49)
- Trik & Tips (145)
Archives
- June 2025 (29)
- May 2025 (20)
- September 2012 (1)
- May 2012 (1)
- April 2012 (1)
- March 2012 (3)
- February 2012 (4)
- January 2012 (22)
- November 2011 (26)
- March 2011 (3)
- February 2011 (3)
- January 2011 (2)
- December 2010 (22)
- November 2010 (10)
- October 2010 (47)
- September 2010 (18)
- August 2010 (57)
- July 2010 (18)
- June 2010 (48)
- May 2010 (120)
- April 2010 (10)
- March 2010 (5)
- February 2010 (25)
- January 2010 (11)
- November 2009 (2)
- October 2009 (10)
- September 2009 (46)
- August 2009 (23)
- May 2009 (11)
-

My blog is worth $564.54.
How much is your blog worth? -
-
Join 95 other subscribers
-
My site is worth$2,328.2Your website value?
-
-
Recent Posts
- Sinergi Keselamatan Berlalu Lintas: Jasa Raharja Cabang Tarakan Kunjungi Dinas Perhubungan Provinsi Kaltara
- Perkuat Sinergi: Jasa Raharja Cabang Tarakan Kunjungi BPTD Wilayah Kaltara
- Jasa Raharja dan Perum DAMRI Cabang Tanjung Selor Perkuat Komitmen Keselamatan Penumpang
- Kolaborasi Jasa Raharja Cabang Tarakan dan Jamkrindo Cabang Tarakan: Meningkatkan Kesadaran dan Perlindungan bagi Pengguna Layanan
- Sinergi Jasa Raharja dan Bulog Tarakan dalam Meningkatkan Kepatuhan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor
- Komitmen Bersama Jasa Raharja dan Bank Mandiri Bulungan dalam Meningkatkan Kepatuhan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor
- Kolaborasi Jasa Raharja dengan Askrindo Tarakan Dalam Pendataan Kendaraan Bermotor
- Perkuat Sinergi: Jasa Raharja Cabang Tarakan Kunjungi Dishub Kota Tarakan
- Rapat FKLL Terkait Penertiban Kendaraan ODOL di Wilayah Kabupaten Nunukan
- Jasa Raharja Cabang Tarakan Hadiri Rapat FKLL Zero Over Load Over Dimension (ODOL) Wilayah Provinsi Kaltara
- Rapat FKLL Terkait Penertiban Kendaraan ODOL di Wilayah Kabupaten Berau
- Kunjungan Perkuat Sinergi Jasa Raharja Cabang Tarakan dengan BASARNAS Tarakan
- Jasa Raharja Berau Ikuti Kegiatan RampCheck Kapal Penumpang/Wisata Tanjung Redeb
- Dialog Kentongan RRI Tarakan: Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas 2025
- Sinergi Jasa Raharja Cabang Tarakan dan TASPEN: Tingkatkan Pelayanan JKK ASN Wilayah Provinsi Kaltara
- Sinergi Jasa Raharja Cabang Tarakan Bersama Bapenda Kaltara: Peningkatan Pendapatan Daerah
- Sinergitas Jasa Raharja Cabang Tarakan Bersama UPTD Pelabuhan Tengkayu I: Peningkatan Pelayanan Masyarakat
- Sinergi Jasa Raharja Cabang Tarakan Bersama UPTD Samsat Tarakan: Optimalisasi Pajak Kendaraan Bermotor Tahun 2025 di BorneoTV
- Kolaborasi Strategis: Jasa Raharja Cabang Tarakan Kunjungi Kantor BPJS Ketenagakerjaan (Jamsostek) Cabang Tarakan
- Jasa Raharja Cabang Tarakan Gelar Pelatihan Pertolongan Pertama Gawat Darurat (PPGD) di Aula Paten Polres Tarakan
Top Posts
Recent Comments
Lintas Berita- An error has occurred; the feed is probably down. Try again later.
Info Gue- An error has occurred; the feed is probably down. Try again later.
detik.com- An error has occurred; the feed is probably down. Try again later.
Tecno- Kesepakatan AI antara Microsoft-OpenAI dan Google-Samsung Diawasi Uni Eropa, Kenapa?
- Ini Dia Cara Kloning Aplikasi WhatsApp di Berbagai Merek HP
- Link Download Minecraft Terbaru 1.20 Mod APK Unlimited Money Gratis di HP Android
- Marak Serangan Ransomware, Ini Strategi Efektif untuk Lindungi Datanbsp;
- Pemerataan Akses Internet, Biznet Operasikan BNCS-1 sebagai Kabel Bawah Laut Pertama
- PDNS 2 Diretas, Kominfo Targetkan Full Recovery pada Agustus 2024
- 7 Link Situs Download Template PPT Gratis
- Bahas Ransomware PDN, ID-SIRTII: Teknologi Cloud Perusahaan Nasional Sama dengan Asing
- Waspada! Ada Upaya Phising Mengatasnamakan BSSNnbsp;
- Sejak 2023, BSSN Sudah Prediksi Bakal Ada Serangan Ransomwarenbsp;
Celebrity- Epy Kusnandar Bantu Istri Jaga Warung Setelah Selesai Rehabilitasi Narkoba
- Tampil Kompak, Andrew Andika dan Tengku Dewi Pakai Baju Couple ke Pengadilan
- Luna Maya dan Darius Sinathrya Jalani Adegan Panas, Syuting Berjalan Profesional
- Intip Kolaborasi Apik DJ Lenn dan Bullo Bersama Jayjax
- Asakata Hadirkan Orkestrasi Dramatis di Single Yang Bergerak
- Lirik Lagu dan Chord Gitar I Think They Call This Love dari Elliot James Reay
- Febby Rastanty: Jangan Buru-Buru Menikah
- Lirik Lagu dan Chord Gitar Tampar dari Juicy Luicy
- Cerai di Depan Mata, Andrew Andika Takut Kehilangan Tengku Dewi Putri
- 9 Selebgram Tersandung Kasus Penistaan Agama dari Hina Yesus hingga Makan Kriuk Babi
News- Korban Kebakaran Glodok Plaza Bertambah, Total 13 Kantong Jenazah Dievakuasi ke RS Polri
- Bak Bang Jago, Pria Papua Tenteng Sajam Rusak Mobil Warga di Bandung, Begini Akhirnya
- Putri Gus Dur Bilang Kasus Pagar Laut Dampak Perilaku Koruptif
- Volume Kendaraan Kembali ke Jabotabek Meningkat 37,91% di Periode Libur Panjang Isra Miraj dan Imlek
- Sopir Asyik Lihat Google Maps, Mobil Masuk Parit di Batununggal Bandung
- Libur Panjang Isra Mikraj-Imlek, Volume Kendaraan Masuk ke Jabotabek Meningkat
- Begini Cara Bandit Curanmor Bersenpi Kabur dari Sel Tahanan Polres Muarojambi
- Gempa M4,8 Guncang Tambrauw Papua Barat
- Libur Panjang, 100 Ribu Pengunjung Diprediksi Bakal Padati Ragunan
- Viral Petugas SPBU Dikeroyok Gegara Tegur Pengendara Mobil Merokok di Area Pom Bensin
International- 5 Teori Konspirasi Penyebab Kebakaran Los Angeles, Nomor 4 Balasan untuk Genosida Gaza
- Ini Isi Kesepakatan Gencatan Senjata Hamas-Israel yang Akhiri Perang di Gaza
- Hamas dan Israel Sepakati Gencatan Senjata, Akhiri Perang 15 Bulan di Gaza
- Los Angeles Jadi Penyumbang Pajak Terbesar Buat Bantu Israel Genosida Gaza, Benarkah?
- Presiden Korsel Yoon Ditangkap, Ditahan 48 Jam hingga Libatkan Ribuan Petugas
- Kronologi Penangkapan Presiden Korsel Yoon Suk Yeol, 1.000 Penegak Hukum Dikerahkan
- 5 Fakta Penangkapan Presiden Korsel Yoon Suk Yeol
- Kuasa Hukum Presiden Korsel Yoon Klaim Surat Penahanan Tidak Sah!
- Detik-Detik Presiden Korsel Yoon Suk Yeol Ditangkap
- Kebakaran Los Angeles, LAFD Dituduh Tak Becus karena Fokus pada DEI dan LGBTQamp;nbsp;
Economy- Kinerja BUMN Karya Diproyeksi Masih Tertekan di 2025
- 370.000 Tiket Kereta Cepat Whoosh Terjual pada Libur Nataru
- Klaim Saldo Dana Kaget Rp400 Ribu Hari Ini Langsung Cairamp;nbsp;
- Tarif Tol Pekanbaru - Kampar Bakal Naik di Awal 2025
- Makan Bergizi Gratis Dimulai Besok 6 Januari 2025, Anggaran 20 Persen dari Dana Desa
- Voucher Token Listrik Diskon 50% Akan Hangus jika Tak Terpakai di Januari 2025?
- DJP Beri Waktu 3 Bulan Bagi Pengusaha Sesuaikan Tarif PPN
- RI Bakal Terapkan Irigasi Padi Hemat Air, Begini Cara Kerjanya
- Daftar Orang Terkaya Indonesia yang Punya Bisnis Sawit
- Harga Emas Antam (ANTM) Hari Ini Stagnan, Berikut Daftar Lengkapnya
-

-











